Update Oppo Find 5 Ke Lollipop Dengan CyanogenMod

Pada dasarnya Custom rom atau rom tandingan di buat adalah untuk memaksimalkan sebuah fungsi dari ponsel android secara seutuhnya karena secara bawaan pabrikan rom yang diberikan tersebut itu mode standar atau mode aman jadi bagi dengan mengganti rom ponsel anda dengan rom custom itu bisa memaksimalkan ponsel anda dengan catatan rom yang anda pasang benar benar cocok dan stabil untuk ponsel anda.

Untuk jenis jenis custom rom yang banyak berkembang saaat ini tentu cyanogenMod masih menjadi custom rom yang terbaik bahkan sekarang rom rom keluaran cyanogenMod sudah resmi digandeng oleh sebagian produsen ponsel ponsel resmi dan pada kesempatan ini kami akan mencoba share bagi anda yang mau mencoba rom CyannogenMod untuk oppo Find 5.

Namun sebelum kita lanjut ke cara pesangan rom custom untuk oppo find 5 perlu kiranya ponsel anda di pasang CWM atau dipasang Custom recovery terlebih dahulu bagi yang belum bisa dibaca di Tutorial Cara Instal CWM Oppo Find 5 untuk yang sudah di pasang cwm atau twrp skip saja langkah tersebut kita lanjut ke tutorial cara pasang custom rom cyanogenmod oppo Find 5 :
  1. Pertama Download Rom CyanongenMod Oppo Find 5 di site resmi https://download.cyanogenmod.org/?device=find5
  2. Simpan Rom pada Sdcard
  3. Masuk Ke cwm 
  4. Wife data dan wife Cache
  5. Instal zip from sdcard
  6. reboot system 
  7. Selesai

Demikianlah tutorial cara instal rom lollipop dari cyanogenMod semoga bagi anda yang mau mencoba lollipop original dari cyanongenmod ini lebih stabil dan lebih rigan pada ponsel oppo find 5 anda.

Catatan
Bagi yang gagal coba untuk twrp di update dulu via Fastboot dengan link CWM di https://dl.twrp.me/find5/twrp-2.8.7.0-find5.img