Cara Pasang Cwm Oppo Neo 3 R831K

Oppo Neo 3 merupakan ponsel dari oppo smartphone yang terbaru dengan beragam kelebihan dan kehebatan yang ditawarkan oleh oppo untuk jenis neo 3 ini ternyata banyak sekali peminat dan penggemar dari oppo neo 3 ini dan berikut ini kami akan coba kasih tips untuk gadget oppo neo3 ini dalam cara mengganti recovery bawaan menjadi custom recovery seperti cwm , twrp dan lain lain

Inti dari pergantian recovery ke custom recovery tentunya dikarenakan keterbatasan recovery bawaan seperti untuk instal custom rom dan lain lain karena kalau belum diganti itu sulit dilaukan bahkan tidak bisa dipake untuk menginstal custom rom dan membackup system secara full.

Tanpa banyak basa basi lagi kita langsung saja tutorial cara pasang cwm oppo neo 3 R831K.
Namun sebelum kita mulai cara pasang cwm ini ponsel oppo neo 3 anda wajib dalam keadaan root caranya bisa baca di cara root oppo neo 3 R831K
  1. Download Aplikasi Mobile Uncle dari playstore
  2. Dowload Cwm recoverynya di https://docs.google.com/file/d/0BxQ2rFfTwg0Lbjl6UHk2eUp5Snc/edit?pli=1
  3. Simpan file recovery pada sdcard
  4. bukan mobile uncle tersebut 
  5. lalau pilih update recovery
  6. arahkan ke cwm recovery yang tadi didownload
  7. pilih yes dan yes jika ada notifikasi
  8. selesai

Demikianlah tips cara pasang cwm untuk oppo neo 3 terbaru semoga tidak ada kendala ya seperti bootloop dan lain lain sehingga anda bisa mengganti rom oppo neo 3 sesuka hati anda selamat mencoba ya sob.